- Vetiver Grass Tech: Solusi Mitigasi Tanah Longsor di Dusun Magirejo, Ngalang, Gunungkidul
- Merancang Konservasi Ekosistem Waduk Mrica Berkelanjutan
- ANALISI HUJAN RENCANA TAHUNAN METODE GUMBEL
- Webinar Series PDAS : Perolehan dan Analisis Data Hujan untuk Pengelolaan DAS (Batch 2)
- Sertifikat Webinar Series PDAS – Seri 1 batch 2
Visi dan Misi
Visi
Menjadi pusat keunggulan (center of excellence) dalam penyebarluasan ilmu pengetahuan dan informasi tentang konservasi DAS.
Misi
- Menyebarluaskan pengetahuan dan informasi tentang konservasi DAS di Indonesia
- Memberikan edukasi kepada stakeholder dalam praktek-praktek konservasi DAS untuk mendukung terwujudnya pengelolaan DAS yang ideal
- Memberikan kajian terhadap alternatif solusi dari permasalahan-permasalahan dalam pengelolaan DAS di Indonesia