- Vetiver Grass Tech: Solusi Mitigasi Tanah Longsor di Dusun Magirejo, Ngalang, Gunungkidul
- Merancang Konservasi Ekosistem Waduk Mrica Berkelanjutan
- ANALISI HUJAN RENCANA TAHUNAN METODE GUMBEL
- Webinar Series PDAS : Perolehan dan Analisis Data Hujan untuk Pengelolaan DAS (Batch 2)
- Sertifikat Webinar Series PDAS – Seri 1 batch 2
DAS di wilayah Jawa
Pulau Jawa, pulau dengan penduduk terpadat di Indonesia, memiliki 1.200 daerah aliran sungai yang tersebar dari ujung barat Provinsi Banten hingga ujung timur Provinsi Jawa Timur. Sejumlah daerah aliran sungai tersebut dikelola oleh 7 Balai Pengelola Daerah Aliran Sungai (BPDAS). Ketujuh BPDAS serta wilayah pengelolaannya disajikan sebagai berikut.
Baca selanjutnya